Little Planet Mall of Indonesia<br/>リトルプラネット Mall of Indonesiaのパーク内の様子
本日の営業時間
只今の混雑状況
快適に遊べます

TICKETチケット料金

Tiket Hari Kerja Price
Tambahan orang dewasa

(17 tahun atau lebih)
Hari Kerja 60 menit 200K 50K
Hari Kerja 120 menit 250K 50K
Hari Kerja Perpanjangan 30 menit 100K Free
Hari Kerja Free Pass satu hari 425K 50K
Tiket Hari Libur Price
Tambahan orang dewasa

(17 tahun atau lebih)
Hari Libur 60 menit 250K 50K
Hari Libur 120 menit 300K 50K
Perpanjangan Waktu 30 menit di Hari Libur 125K Free
  • 1 tiket sudah termasuk 1 anak (umur 1-16 tahun) + 1 orang dewasa (17 tahun atau lebih).
  • Umur 13-16 tahun diperbolehkan masuk sendiri.
  • Gratis untuk anak di bawah 1 tahun.
  • Anak-anak (di bawah 17 tahun) dan dewasa (17 tahun ke atas) harus masuk bersama pendamping.
  • Setiap pendamping dewasa dapat membawa hingga maksimal 4 anak ke dalam playgorund.
  • Harap pastikan untuk membawa anak-anak Anda saat meninggalkan taman sementara untuk menggunakan toilet atau ketika meninggalkan taman.
  • Biaya perpanjangan akan diterapkan secara otomatis dan harus dibayar saat keluar.
  • Harap dicatat bahwa staf kami tidak akan memberikan pengumuman ketika durasi waktu sudah habis.
  • Tiket One-Day Free Pass akan dihentikan penjualannya sementara jika taman menjadi ramai dan menimbulkan kekhawatiran terhadap keselamatan.
  • Tarif hari libur akan diterapkan pada hari kerja selama musim liburan.

営業案内

営業時間
10:00-22:00

Hari Libur
Mengikuti hari libur Mall of Indonesia

アクセス
Jl. Boulevard Bar. Raya No.12, RT.18/RW.19, Klp. Gading Bar., Kec. Klp. Gading, Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240

パーク紹介

No.1 Digital Playground in Japan*, kini hadir di Mall of Indonesia (LG Floor), Jakarta GRAND OPENING 22 Februari 2025 (Sabtu)

Bertempat di Mall of Indonesia, Little Planet hadir dengan berbagai atraksi yang memadukan konsep bermain dengan teknologi digital yang interaktif. Setiap atraksi di Little Planet dirancang untuk membangkitkan rasa ingin tahu dan mengasah kreativitas anak. Dengan pengalaman yang menyenangkan, mereka akan terdorong untuk berpikir seperti "Bagaimana ini bisa terjadi?" atau "Apa yang akan terjadi jika aku mencoba ini?" selama bermain.
(*Berdasarkan data PT Asahi Shimbun Asia Pacific.)

提供サービス

  • 無料ロッカー

  • ベビーカー置き場

  • 自動販売機

  • 休憩エリア

  • 多目的ルーム(団体のみ)